Makanan Yang Tidak Boleh Dikonsumsi Oleh Penderita Asam Urat | Peradangan sendi yang disebabkan penumpukan asam urat seringkali menimbulkan rasa sakit luar biasa. Nyeri ini biasanya terjadi pada bagian jempol kaki. Tetapi rasa nyeri juga bisa terjadi pada bagian pergelangan kaki, lutut dan tangan.
Serangan asam urat bisa terjadi dalam hitungan hari atau bulan. Pria dan orang obesitas adalah